Program Ramadhan
Program ramadhan adalah program spesial yang ditawarkan oleh lttq. Program ini hanya dilaksanakan pada bulan ramadhan. Adapun program yang tersedia adalah program tahsin unggulan dan qiro’at sab’ah
Program yang ditawarkan
Qiro'at Sab'ah
Dikelas ini kita akan belajar membaca Al-Qur'an dengan mempraktekkan bacaan riwayat Qolun, yang mana merupakan salah satu dari bacaan Imam Qira'at Sab'ah.
Tahsin Unggulan
Tahsin unggulan adalah program pendalaman belajar Al-Qur'an untuk memahami dan menguasai ilmu tahsin dan tajwid serta mampu mengajar tahsin Al-Qur'an dengan baik.
Tahapan Pendaftaran
- Menyiapkan rekaman suara (Surah al-fatihah dan surah maryam ayat 1-5)
- Mengisi link pendaftaran
Timeline Kegiatan
- Pendaftaran: 15 Maret – 10 April 2021
- Pembelajaran: 12 April – 7 Mei 2021
Biaya
Pendaftaran
Qiro'at Sab'ah

150K/20x pertemuan
- 5x Pertemuan dalam satu minggu
- Pembelajaran menggunakan zoom premium
- Instruktur yang berkompeten dibidangnya
- Sertifikat*
*Syarat dan ketentuan berlaku
Tahsin Unggulan

250K/20x pertemuan
- 5x Pertemuan dalam satu minggu
- Pembelajaran menggunakan zoom premium
- Instruktur yang berkompeten dibidangnya
- Buku panduan pembelajaran
- Sertifikat*
*Syarat dan ketentuan berlaku
Info Umum
- Waktu pembelajaran
- Qiro’at Sab’ah : Senin-Kamis/10:30-12:00 WIB, Jum’at/09:00-10:30 WIB
- Tahsin Unggulan : Senin-Jum’at/13:00-15:00 WIB
- Pembayaran dapat dilakukan melalui rekening BNI 0339802535 a/n Ujang Hasanudin
- Untuk informasi lebih lanjut silahkan hubungi nomor berikut 082320000312 (Umam), 088210328169 (Rai).